Kami Mengundang anda pada Walimatul 'Urs

Ramlah & Akbar

24 Februari 2024

Pasangan

Pengantin

Maha Suci Allah SWT, Yang telah menciptakan makhlukNya berpasang-pasangan.
Ya Allah, perkenankanlah dan Ridhoilah Pernikahan kami.

Ramlah, S.Pd.,M.Pd

Putri Tunggal
Bpk. (Alm) Darwis
&
Ibu Mardina

&

Akbar Rahman, S.H

Putra Kedelapan
Bpk. Abd. Rahman
&
Ibu Syamsiar

Hitung Mundur

Menuju Hari Bahagia

  • 00Hari
  • 00Jam
  • 00Menit
  • 00Detik

" Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu dapat ketenangan hati dan dijadikannya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir. "

- Q.S. Ar-Rum: 21 -

Waktu & Tempat

Pernikahan

Pertemuan adalah Takdir Tuhan, tetap bersama adalah pilihan, bekerja sama adalah tanda keharmonisan.

Akad Nikah

24 Februari 2024

10.30 WITA

s/d Selesai

Walimatul 'Urs

24 Februari 2024

14.00 WITA

s/d Selesai

Bertempat Di

Kediaman Mempelai Wanita

Jln. Bahari No. 37 Dusun Ujung Baru Desa Kenje, Kec.Campalagian

Sebuah Kisah

Perjalanan Kami

Perjalanan yang tak terlupakan, dan perjalanan yang mengubah tujuan hidup kami

29 November 2019

Awal Bertemu

Dipertemukan oleh semesta untuk pertama kalinya pada tanggal 29 November 2019 hingga dipersatukan oleh takdir untuk melewati prosesi adat :
Pertama, Messisi’ dalam Adat Mandar merupakan langkah permulaan pendekatan/mencari tahu informasi mengenai si perempuan yang dimulai pada 10 Oktober 2023.
29 November 2019
11 November 2023

Lamaran

Kedua, Mettumae dalam Adat Mandar merupakan prosesi lamaran yang dihadiri oleh beberapa orang dari pihak laki-laki dan pihak perempuan untuk menyepakati beberapa hal, yang dilaksanakan pada 11 November 2023. Ketiga, Mattandajari dalam Adat Mandar merupakan prosesi pemberian uang belanja dan penentuan untuk melangsungkan pernikahan pada tanggal yang ditentukan.
11 November 2023
24 Februari 2024

Menikah

Mattandajari dilaksanakan pada tanggal 10 Februari 2024. Keempat, Akad Nikah hingga Marola akan dilaksanakan InsyaAllah pada 24 Februari 2024.
24 Februari 2024

Moment

Bahagia Kami

"Mencintai bukan untuk menyamai, tetapi keikhlasan menerima perbedaan."

Amplop Digital

Bank BRI
a/n Ramlah
004701036406505
Copy BRI

Do'a & ucapan

Untuk Kami Berdua

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/ i berkenan hadir, untuk memberikan do'a restu kepada kami.

See You on Our Big Day

Ramlah & Akbar

Made With Love By

Wedding Invitation

24 Februari 2024

Ramlah & Akbar

Special Invite To :

Nama Tamu

Di Tempat